Untuk melatih siswa melaksanakan ibadah Qurban dan menumbuhkan kepedulian sosial bagi warga di sekitar sekolah, SMKN 1 Kademangan mengadakan penyembelihan dan pendistribusian daging qurban pada hari raya Idul Adha yang bertepatan hari Jumat tanggal 1 September 2017.

Antrian penerimaan daging qurban
Kepala Sekolah membagikan daging qurban